Lewati Puncak Keindahan
"Beauty in Decay" (c) Yuliani Liputo Kuntum ini telah melewati puncak keindahan. Dua hari yang lalu, dia berupa bunga mekar dengan rona oranye menawan. Saat itu barangkali ia dihinggapi rasa mendekati keabadian, menduga akan selamanya demikian.